Prediksi Skor dan Starting Line-Up : Girona vs Granada Pada Pertandingan Liga Spanyol

24 Mei 2024, 05:57 WIB
Ilustrasi: Lapangan bola /Pexels/Pixabay

DeranaNTT - Pada pertandingan Liga Spanyol Girona akan melawan Granada dalam pertandingan Liga Spanyol, Sabtu 25 Mei 2024.

Pertandingan Liga Spanyol antara Girona vs Granada diprediksi akan berlangsung ketat. Laga keduanya akan digelar di Stadion Montilivi pukul 2.00 WIB.

Tuan rumah sudah dipastikan finis di peringkat ketiga klasemen dan tim tamu sudah pasti terdegradasi.

Baca Juga: Real Madrid vs Real Betis: Prediksi Skor dan Starting Line-Up Ada Pertandingan Liga Spanyol

Selanjutnya, Girona finis di peringkat ke-3 dengan 78 poin dari 24 kemenangan, 6 hasil imbang, dan 7 kekalahan.

Sementara, Granada menempati posisi ke-19 dengan 21 poin dari 4 kemenangan, 9 hasil imbang, dan 24 kekalahan.

Starting Line-up

Prediksi susunan pemain Girona: Paulo Gazzaniga, Arnau Martinez, David Lopez, Eric Garcia, Daley Blind, Aleix Garcia, Yangel Herrera, Viktor Tsygankov, Ivan Martin, Savio, dan Artem Dovbyk.

Baca Juga: Prediksi Skor dan Starting Line-Up Kaiserslautern vs Bayer Leverkusen

Prediksi susunan pemain Granada: Marc Martinez, Bruno Mendez, Miguel Rubio, Kamil Piatkowski, Carlos Neva, Gerard Gumbau, Gonzalo Villar, Sergio Ruiz, Facundo Pellistri, Lucas Boye, dan Sergio Rodelas.

Prediksi Skor

Musim ini, Granada tidak meraih satu pun pertandingan tandang. Di sisi lain, penyerang Girona dapat membahayakan mereka.

Baca Juga: Yohanes Manasye Sebut Penghargaan yang Diraih Atas Kerja Keras Bersama Jajaran Bawaslu Kabupaten Manggarai

Tim asuhan Michel nyaris kehilangan keunggulan tiga gol di kandang Granada beberapa bulan lalu. Merujuk pada statistik kedua tim, Girona lebih diunggulkan. Prediksi skor Girona vs Granada: 3-0.***

 

Editor: Mulia Donan

Tags

Terkini

Terpopuler