7 Tempat Wisata di Pulau Sumba yang Paling Keren, Cocok untuk Mengisi Long Weekend

- 24 Mei 2024, 20:32 WIB
Foto: Bukit Waerinding
Foto: Bukit Waerinding /Istimewa /

Sementara saat musim kemarau bukit Waerinding akan berwarna kuning dat terasa seperti di Afrika.

Bentuk lanscape bukit ini yang begitu cantik membuat siapapun yang datang akan terpesona pada pandangan pertama seperti ketika aku melihat mu namun kamu malah memilih yang lain.

3. Air Terjun Tanggedu

Air terjun yang satu ini memiliki air yang kebiru-biruan dan jerni. Lokasinya yang cukup jauh membuatnya sangat terjaga dari tangan jahil manusia.

Panorama alamnya sangat asri dan menyenangkan. Tempat yang tepat untuk santai sejenak menikmati alam dan pergi menjauh dsri kebisingan kota.

Namun, lokasi air terjun Tanggedu tidak cocok untuk membawa anai-anak serta orang tua karena kamu harus melakukan treking yang cukup jauh dan terjal.

4. Pantai Walakiri

Pantai Walakiri merupakan salah satu pantai indah yang terdapat di Kabupaten Sumba Timur dengan ciri khasnya yang memiliki tanaman mangrove yang sangat indah terutama saat matahari terbenam.

Pantai Walakiri juga menjadi salah satu pantai di Sba yang paling banyak dikunjungi wisatawan sebagai lokasi favorit melihat matahari terbenam.

Meskipun pantai yang satu ini tidak menawarkan hamparan pasir lembut seperti pasir-pasir Sumba lainnya namun pantai Walakiri memiliki ciri dan keunikannya tersendiri yang justru menjadi pembeda dengan antai-pantai lainnya di Sumba.

Halaman:

Editor: Mulia Donan

Sumber: Bot TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah