BMKG: Manggarai Timur Nihil Titik Panas Pasca Diguyur Hujan

- 28 Februari 2024, 20:19 WIB
Ilustrasi hujan petir di Provinsi Jambi.
Ilustrasi hujan petir di Provinsi Jambi. /Syahrial /Oke Tebo

DeranaNTT - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan wilayah Manggarai Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) tidak ditemukan titik panas atau hotspot pasca diguyur hujan.

Pasalnya, kata Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) hujan dengan intensitas yang cukup, sehingga wilayah Manggarai Timur nihil titik panas atau hotspot.

Baca Juga: Cara Simpel Mengupas Bawang Putih Tanpa Pisau

"Pasca diguyur hujan wilayah Manggarai Timur tidak ditemukan titik panas," ucap BMKG dalam keterangan tertulisnya yang diterima DeranaNTT Rabu sore.

Meski begitu, BMKG imbau kepada masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi kebakaran yang terjadi.***

Baca Juga: Tak Hanya Terkenal Enak dan Lezat, Berikut 5 Manfaat Alpukat untuk Kecantikan Kulit

 

Editor: Mulia Donan

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah