Wabup Siprianus Habur: Bersama Kita Selamatkan Generasi Manggarai Timur

- 1 Desember 2023, 07:23 WIB
Wakil Bupati Manggarai Timur, Provinsi NTT, Siprianus Habur saat membuka kegiatan diskusi panel diseminasi audit kasus stunting Tahap II tahun 2023/DeranaNTT/Mulia Donan
Wakil Bupati Manggarai Timur, Provinsi NTT, Siprianus Habur saat membuka kegiatan diskusi panel diseminasi audit kasus stunting Tahap II tahun 2023/DeranaNTT/Mulia Donan /

DeranaNTT - Wakil Bupati Manggarai Timur, Provinsi NTT, Siprianus Habur secara resmi membuka kegiatan diskusi panel diseminasi audit kasus stunting Tahap II tahun 2023.

Kegiatan ini, berlangsung di Lobby Kantor Bupati Manggarai Timur dan dihadiri langsung oleh para Camat, Kepala Puskesmas, Kepala Desa/Lurah, Koordinator Penyuluh KB dan Tim Pendamping Keluarga, pada Kamis 30 November 2023.

Baca Juga: 8 Kecamatan di Manggarai Timur Masih Dilanda Hujan, Kilat, Petir, dan Angin Kencang Malam Ini

Tujuan dari kegiatan ini adalah, untuk menyampaian kajian/analisis penyebab terjadinya kasus stunting serta rekomendasi penanganan kasus stunting dari Tim Pakar audit kasus stunting.

Selain itu, untuk membahas/menyepakati rencana tindak lanjut penanganan kasus stunting yang ada Desa Benteng Pau dan Kelurahan Golo Wangkung serta Kabupaten Manggarai Timur secara umumnya.

Baca Juga: 4 Titik Panas Kembali Terdeteksi di Kabupaten Manggarai Timur

Dan juga, membahas dan menyepakati intervensi program dan kegiatan dari setiap perangkat daerah sesuai kondisi yang dialami oleh sasaran stunting baik yang bersifat segera maupun terencana dalam hal penanganan stunting.

Wakil Bupati Manggarai Timur, Siprianus Habur dalam sambutannya menyampaikan bahwa, data tahun 2023 terkait penanganan stunting, menunjukkan adanya penurunan dengan prosentasi sebesar 9%. 

ManggBaca Juga: TPPS Manggarai Timur Desiminasi Hasil Audit Stunting Tahap 2

Halaman:

Editor: Mulia Donan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah