4 Manfaat Mengonsumsi Beras Shirataki untuk Kesehatan

- 11 Oktober 2023, 20:30 WIB
Empat manfaat beras shirataki untuk kesehatan/Pixabay.com
Empat manfaat beras shirataki untuk kesehatan/Pixabay.com /

DeranaNTT - Beras shirataki merupakan salah satu jenis makanan yang banyak mengandung karbohidrat, kalori, dan serat yang tinggi.

Beras shirataki menjadi salah satu jenis makanan yang sangat cocok menjalani diet. 

Lewat kandungan yang terdapat dalam beras shirataki dipercaya dapat menyembuhkan berbagai macam penyakit dalam tubuh.

Baca Juga: 5 Zodiak yang Suka Menarik Perhatian Orang Lain, Cek Apakah Zodiakmu Termasuk!

Dilansir DeranaNTT dari berbagai sumber berikut empat manfaat beras shirataki untuk kesehatan di antaranya: 

1. Menurunkan berat badan

Tingginya serat alami atau glukomanan pada beras shirataki menjadikannya sebagai salah satu makanan yang baik untuk diet. 

Hal ini didukung oleh penelitian yang menunjukkan bahwa mengonsumsi makanan yang mengandung glukomanan, termasuk beras shirataki, bisa membuat berat badan lebih mudah turun.

Baca Juga: Presiden Jokowi Tunjuk Erick Thohir Jadi Menko Marves Ad-Interim

Halaman:

Editor: Mulia Donan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah