Waspada Hujan Deras Disertai Petir Landa Kabupaten Manggarai, Manggarai Timur, dan Ngada Sore Ini

- 1 Juni 2024, 15:04 WIB
Ilustrasi Hujan
Ilustrasi Hujan /Tanjungpinang.Pikiran-Rakyat/Freepik

DeranaNTT - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem di Kabupaten Manggarai, Manggarai Timur, dan Ngada hingga sore ini, Sabtu 1 Juni 2024.

Adapun cuaca ekstrem yang dimaksud berupa hujan lebat disertai angin kencang kilat dan petir di beberapa wilayah di tiga kabupaten tersebut.

Baca Juga: Menuju Indonesia Emas 2045, Wakapolres Mabar Pimpin Upacara Harlah Pancasila 2024 di Labuan Bajo

Kondisi cuaca ekstrem yang disampaikan BMKG ini akan berlangsung hingga pukul 18.00 Wita.

BMKG menyampaikan di Kabupaten Manggarai yang akan dilanda cuaca ekstrem seperti hujan lebat disertai petir dan angin kencang adalah di:

Baca Juga: 6 Tips Sederhana untuk Mengurangi Polusi Udara di Kota

  • Kecamatan Ruteng
  • Kecamatan Rahong Utara
  • Kecamatan Langke Rembong
  • Kecamatan Wae Rii
  • Kecamatan Lelak
  • Kecamatan Cibal Barat
  • Kecamatan Satar Mese Utara
  • Kecamatan Cibal.

Untuk Kabupaten Manggarai Timur akan berpeluang terjadi di:

Baca Juga: Pemda Kabupaten Sumba Timur Resmikan Indomaret di Waingapu

  • Kecamatan Lamba Leda Selatan
  • Kecamatan Rana Mese
  • Kecamatan Lamba Leda Timur
  • Kecamatan Elar Selatan
  • Kecamatan Congkar
  • Kecamatan Kota Komba Utara.


Sedangkan di Kabupaten Ngada akan berpeluang terjadi di:

Halaman:

Editor: Mulia Donan

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah